
Bola.net - Bhayangkara FC hanya mampu bermain imbang 1-1 kala menjamu Borneo FC dalam laga lanjutan Shopee Liga 1 2019 yang digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Minggu (22/9/2019).
Hingga pertandingan babak pertama berakhir, kedua tim belum mampu menciptakan gol. Skor kacamata pun bertahan sampai Bhayangkara FC dan Borneo FC masuk ruang ganti.
Borneo FC mencetak gol lebih dahulu lewat tendangan keras Renan Silva di menit ke-60. Sayangnya, keunggulan itu hanya berumur empat menit.
Adalah Adam Alis yang membuat Bhayangkara menyamakan kedudukan. Gelandang berusia 25 tahun ini membobol gawang Borneo lewat tendangan jarak dekat.
Berikut highlights laga ini selengkapnya:
Susunan Pemain
Bhayangkara FC: Wahyu Nugroho, Bagas Adi, Anderson Salles, Jajang Mulyana, Alsan Sanda, Hedipo, T. Ichsan, Lee Yoo-Joon, Sulistyawan, Bruno Matos, Setyanto.
Borneo FC: Nadeo; Wildansyah, Abdul Rahman, Guseynov, Alsina, Sutasn Samma, Renan Silva, Amrullah, Suruan, Matias Conti, Terens Puhiri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1: Bhayangkara FC vs Borneo FC: Skor 1-1
Open Play 22 September 2019, 18:09
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persela Lamongan 2-0 Arema FC
Open Play 20 September 2019, 21:28
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSIS Semarang 0-4 Persebaya Surabaya
Open Play 20 September 2019, 18:50
-
Highlights Liga Europa: Manchester United 1-0 Astana
Open Play 20 September 2019, 09:19
-
Highlights Liga Europa: Eintracht Frankfurt 0-3 Arsenal
Open Play 20 September 2019, 08:17
LATEST UPDATE
-
12 Nama Dipastikan Absen di Laga Panas Leeds United vs Manchester United
Liga Inggris 4 Januari 2026, 12:20
-
Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:10
-
Link Nonton Streaming Malut United vs PSBS Biak - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:00
-
Live Streaming Lazio vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 4 Januari 2026, 11:30
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43




















KOMENTAR