
Kejadian itu berlangsung di Ricoh Arena, kandang Sky Blues. Tertinggal 0-3 dari Crewe Alexandra, kericuhan mulai terjadi. Masuknya penonton ke lapangan adalah salah satunya.
Namun kejadian unik bukan terjadi saat itu, tetapi beberapa saat setelahnya. Christie yang berupaya menghentikan sang penonton terpaksa menjegal si penyusup. Sayangnya, ia justru mendapat hukuman dari wasit Graham Salisbury.
Atas keputusan tersebut, manajer Coventry, Mark Robins mengecam tindakan wasit sebagai hal yang tidak masuk akal.
"Saya hanya tidak mengerti bagaimana logika kartu kuning Christie. Ia menghentikan penyusup dan selanjutnya tidak ada masalah," ujar Robins.
Berikut video ketika Christie menjatuhkan si penyusup, yang sayangnya adalah suporter mereka sendiri.
(mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jegal Penonton, Bek Coventry Malah Dikartu Kuning
Open Play 7 Februari 2013, 15:40
-
Doncaster Wawancara Bocah Manajer Berusia 8 Tahun
Liga Inggris 18 Januari 2013, 15:40
-
200 Smurf Invasi Stadion The Valley
Open Play 7 Mei 2012, 15:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55






















KOMENTAR