Skuat Les Blues sudah memastikan lolos dari babak 16 besar setelah mengalahkan Republik Irlandia dengan skor 2-1. Di babak berikutnya mereka akan ditunggu oleh Islandia yang sebelumnya sukses menjegal Inggris dengan skor sama 1-2.
Namun meski menang, Prancis kala itu tampil kurang meyakinkan. Didier Deschamps bisa saja tergoda untuk mengubah lagi komposisi timnya agar Les Blues bisa tampil apik kala lawan Islandia.
Dan saat Deschamps tengah memilih komposisi tim terbaik untuk menghadapi Gylfi Sigurdsson cs, Martial unjuk gigi dengan mencetak gol cantik saat melakoni sesi latihan. Dengan gaya akrobatik ia sukses mencetak gol dari dalam kotak penalti.
Ce genre de geste est fait pour être vu en boucle !! Régalez-vous ! @AnthonyMartial @ManUtd https://t.co/VVAlqRUr0T
— Equipe de France (@equipedefrance) June 29, 2016
Martial sendiri sejauh ini cuma mendapat kesempatan main sebanyak 45 menit saja. Kala itu ia dimainkan saat lawan Albania di fase grup. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Resmi Umumkan Gabung MU
Liga Inggris 30 Juni 2016, 22:09
-
Varane Ogah Susul Mourinho ke MU
Liga Spanyol 30 Juni 2016, 19:36
-
Mantapkan Tim, MU Gelar Latih Tanding Dengan Galatasaray
Liga Inggris 30 Juni 2016, 18:42
-
Latihan Jelang Lawan Islandia, Martial Cetak Gol Akrobatik
Open Play 30 Juni 2016, 17:38
-
Dapat Peran Lebih Kecil, Giggs Tolak Tawaran MU
Liga Inggris 30 Juni 2016, 17:01
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR