Bola.net - Latihan perdana Timnas Jepang di Jakarta jelang laga melawan Timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 dijaga dengan pengamanan ketat. Sesi latihan yang berlangsung di Lapangan A, Senayan, Jakarta, pada Senin sore (11/11/2024) WIB, mendapat perhatian serius dari pihak keamanan.
Media yang hadir diwajibkan untuk menunjukkan ID Card yang kemudian difoto. Setelah itu, setiap wartawan diberikan stiker yang harus ditempelkan di badan mereka, sebagai tanda izin untuk meliput kegiatan tersebut.
Selain itu, pengamanan yang cukup ketat terlihat di sekitar lapangan. Petugas keamanan ditempatkan di beberapa titik strategis di sekeliling area latihan. Kain hitam juga dipasang di sekitar lapangan untuk menutupi pandangan dari luar, guna menghindari masyarakat umum yang ingin menonton latihan tim Samurai Biru.
Langkah-langkah ini diambil untuk menjaga privasi dan konsentrasi tim Jepang menjelang laga penting mereka. Timnas Jepang akan melawan Timnas Indonesia pada Jumat (15/11/2024), pukul 19.00 WIB, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kevin Diks Alias Kak Kev Tiba di Jakarta, STY Senang Akhirnya Inden 4 Tahun Sampe Juga
Tim Nasional 12 November 2024, 21:36
-
Shin Tae-yong Buka-bukaan, FC Twente yang Tidak Lepas Mees Hilgers ke Timnas Indonesia
Tim Nasional 12 November 2024, 19:19
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR