
Bola.net - Kedatangan Kevin Diks di Jakarta langsung disambut dengan antusias oleh netizen pendukung Timnas Indonesia.
Kevin Diks akhirnya mendarat di Jakarta pada Selasa (12/11/2024) sore WIB. Ia langsung merapat ke hotel tempat Timnas Indonesia menginap.
Kevin Diks merupakan amunisi anyar Timnas Indonesia. Bek FC Copenhagen itu bisa dinaturalisasi tepat waktu untuk duel lawan Timnas Jepang dan Timnas Arab Saudi di laga lanjutan ronde ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Hadirnya Kevin Diks ini bakal memperkokoh pertahanan Timnas Indonesia. Kedatangan pemain 28 tahun tersebut juga langsung memantik beragam reaksi dari netizen.
Banyak tentunya yang menyambut kehadirannya dengan antusias. Ada juga yang berpesan pada netizen lainnya agar memberikan dukungan secara positif, dan ada juga yang menyebut hadirnya Kevin Diks tentunya membuat Shin Tae-yong lega karena ia sudah menunggunya sejak lama.
Berikut komentar-komentar mereka di bawah ini Bolaneters.
Selamat Datang, Kak Kev!
Cintai mereka,beri dukungan dan kritik yg membangun,selamat datang kev
— payung ☔ (@agusti16101) November 12, 2024
Welcome Home
Welcome home kak Kev @KevinDiks_
— Anggi Cartwheel 🚀 (@RJLetsGo) November 12, 2024
Pemain Jepang Kecapekan
Yayyyy tinggal nunggu ekpresi pemain jepang kecapekan gabisa mbobolin pertahanan king indo 💪🏻🤪
— rania (@raniasukakamu) November 12, 2024
Trio Bek Indonesia vs Jepang
Langsung bertemu kompratiot 3 belakang
— yanss (@masmas_A_) November 12, 2024
Paes
Kevin Jay Calvin
Apakah apakah seperti itu nanti dibelakang?
Masih Nggak Nyangka
Aku masih ga nyangka pemain kayak kevin diks, thom haye, calvin verdonk, mees hilgers mau bela Timnas Indonesia melihat 10 tahun kebelakang kondisi timnas dan sepakbola kita kayak apa
— R_lazuardi (@_SLazuardi) November 12, 2024
Udah Nggak Cosplay Lagi
Kak kev sekarang udah gak cosplay jadi mayor teddy lagi ya
— Fikri Shahab (@fikrishb01) November 12, 2024
Langsung Dapat Pesan Cinta
Love you 💞 pic.twitter.com/LBsFVNyoid
— ppt (@pipit_kagome) November 12, 2024
Menyala
Beuhhhh...menyala Kak Diks 🔥🔥🔥🔥🔥
— ᴍᴀꜱ ᴛᴏᴛᴏ' (@suroto1985) November 12, 2024
Satu lagi blok beton penghalang untuk para samurai biru mendobrak gawang Kak Paes sudah didatangkan...
Tinggal nunggu satu lagi pengaduk semen mortar nya yang lagi 'encok', buat pelapis si tembok beton.
Mantapppppp...
Semoga Bisa Meraih Mimpi Bersama-sama
Kak Kev,
— Iwan (@Iwanrhs) November 12, 2024
Welcome home @KevinDiks_
Semoga kita bersama meraih mimpi kita sama².....
Insya Allah....
Menyala abangku ..... 🔥🔥🔥🇮🇩🇮🇩🇮🇩
Raja Terakhir
Raja terakhir telah sampai dengan sehat, selamat, dan penuh semangat. Siap bertading untuk Indonesia. Ayo Kevin Diks kasih paham Jepang dan Arab Saudi.
— Arinanda (@ari_alham) November 12, 2024
Senyum STY
The smile on coach sty's face already describe how happy and proud he is. Semoga timnas Indonesia memetik hasil positif di laga Jumat nanti 🫶🏽.
— sotoayammm (@luckytobebornn_) November 12, 2024
"Senyuman di wajah STY sudah mendeskripsikan betapa bahagia dan bangganya dirinya. Semoga timnas Indonesia memetik hasil positif di laga Jumat nanti."
Pemain udah se excited ini
— ηό𝔢𝓛 (@N0WELa) November 12, 2024
Tolong ya para nettijen kalo ada kesalahan sedikit jangan lgsg di hujat 😥
Tolong hargai mereka, mereka udah berkorban banyak
Tolong cintai mereka 🥺
STY Senang Akhirnya Inden 4 Tahun Sampe Juga
Sty seneng tuh akhirnya indent 4th sampe jg 🇮🇩
— aryo indra nugroho (@aryodoyok) November 12, 2024
(Twitter/X)
Baca Juga:
- Konfirmasi Shin Tae-yong: Kevin Diks 100 Persen Bermain dengan Timnas Indonesia Menghadapi Jepang
- Shin Tae-yong Buka-bukaan, FC Twente yang Tidak Lepas Mees Hilgers ke Timnas Indonesia
- Kevin Diks Telah Tiba di Jakarta, Langsung Disambut Hangat Shin Tae-yong & Skuad Timnas Indonesia
- Alasan Berkelas Calvin Verdonk Baru Unggah 17 Foto dan Video di Instagram: Waktu Saya untuk Keluarga
- Calvin Verdonk dan Koki Ogawa: Rekan Satu di NEC, Lawan di Laga Indonesia vs Jepang
- 5 Pemain 'Local Pride' Jepang untuk Lawan Timnas Indonesia: Walau Liga Domestik, tetap Jago!
- Hidemasa Morita, Anak Didik Ruben Amorim yang Bakal Lawan Timnas Indonesia
- Sandy Walsh Ceritakan Perasaan Mees Hilgers Batal Gabung Timnas Indonesia: Dia Sedih
- Membandingkan Nilai Pasar Pemain Indonesia vs Jepang: Harga Kubo Bisa Beli Skuad Garuda
- Kevin Diks Datang, Berapa Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kevin Diks Alias Kak Kev Tiba di Jakarta, STY Senang Akhirnya Inden 4 Tahun Sampe Juga
Tim Nasional 12 November 2024, 21:36
-
Shin Tae-yong Buka-bukaan, FC Twente yang Tidak Lepas Mees Hilgers ke Timnas Indonesia
Tim Nasional 12 November 2024, 19:19
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR