
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United resmi memperkenalkan seragam kandang mereka untuk musim 2023/2024. Jersey kandang kali ini tampak beda dari jersey musim lalu.
Untuk musim ini, Adidas masih jadi supplier jersey Manchester United. Perusahaan apparel asal Jerman itu kembali merancang seragam tempur pasukan Erik Ten Hag di musim depan.
Untuk jersey kandang MU untuk musim 2023/2024 itu masih menggunakan warna merah sebagai warna dasarnya. Namun untuk jersey musim ini, Adidas menambahkan sejumlah aksen hitam mulai dari kerah, punggung dan pinggir perut.
Namun untuk celananya sendiri masih menggunakan warna putih sebagai warna dasarnya. Berbeda dengan jersey musim 2017/2018 yang menggunakan celana hitam sebagai warna dasar.
Simak detail jersey baru Manchester United selengkapnya di bawah ini.
Mawar Manchester
Marcus Rashford berpose dengan Jersey Manchester United 2023/2024 (c) MUFC Official
Salah satu elemen yang paling menonjol di jersey baru Manchester United ini adalah jersey ini menggunakan corak geometrik berbentuk mawar.
Mawar sendiri dipilih karena salah satu ikon kota Manchester sejak era revolusi industri adalah mawar. Selain itu pola geometrik yang digunakan di Jersey ini juga terinspirasi dari bentuk jembatan di sungai Irwell.
Jembatan ini menghubungkan kota Manchester dan Salford, di mana Manchester United berharap jersey ini bisa jadi penghubung antara klub dan fans.
Berikut adalah detail jersey kandang Manchester United untuk musim 2023/2024
Ada perubahan di bagian logo Adidas dan juga logo Teamviewer
(c) MUFC
Tampak Depan
Tampak depan jersey kandang Manchester United 2023/2024 (c) Adidas
Tampak Belakang
(c) Adidas
Untuk Musim 2023/2024 Jersey Kandang MU kembali menggunakan V-neck
(c) Adidas
Detail Bahu Jersey Kandang Manchester United 2023/2024
(c) Adidas
Untuk Jersey Kiper menggunakan warna Hijau pucat
(c) MUFC
Penampakan corak bunga mawar
(c) MUFC
Jersey Kandang Manchester United lengkap
(c) MUFC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Inter Milan Terbang ke Inggris, Urus Transfer Andre Onana?
Liga Inggris 27 Juni 2023, 22:09
-
Bye Bye MU! Adrien Rabiot Resmi Perpanjang Kontrak di Juventus
Liga Inggris 27 Juni 2023, 21:06
-
Bintang Feyenoord Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United?
Liga Inggris 27 Juni 2023, 20:00
-
Fix! Rabiot Teken Kontrak Baru di Juventus, MU Harus Gigit Jari
Liga Italia 27 Juni 2023, 19:59
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR