Bola.net - Juventus berhasil membekuk Cremonese dalam laga pekan ke-35 Serie A 2022-2023, Senin (15/5/2023) dini hari WIB. Skuad Massimiliano Allegri menang dengan skor 2-0.
Bermain di Allianz Stadium, dua gol kemenangan Juventus baru tercipta di babak kedua, diawali oleh Nicolo Fagioli (55') dan dituntaskan oleh Gleison Bremer (79'). Cremonese nyaris tanpa perlawanan.
Kemenangan ini mengukuhkan posisi Juventus di peringkat dua klasemen sementara Serie A. Mereka mengumpulkan 69 poin dari 35 laga.
Bagi Cremonese, hasil ini membuat mereka kian terpuruk di zona degradasi. Mereka berada di posisi 19 dengan torehan 24 poin.
Statistik Juventus vs Cremonese
Juventus vs Cremonese
Skor: 2- 0
Possession: 69% - 31%
Shots on target: 7 - 2
Corner Kicks: 7 - 0
Offsides: 2 - 2
Fouls: 15 - 5
Kartu kuning: 2 - 0
Susunan Pemain
Juventus (3-5-1-1): Mattia Perin; Frederico Gatti, Bremer, Danilo; Juan Cuadrado (83' Tommaso Barbieri), Nicolo Fagioli, Leandro Paredes, Adrien Rabiot, Federico Chiesa (66' Samuel Iling-Junior); Paul Pogba (24' Arkadiusz Milik, 83' Moise Kean); Dusan Vlhaovic (66' Angel Di Maria).
Pelatih: Massimiliano Allegri.
Cremonese (5-4-1): Marco Carnesecchi; Alex Ferrari (67' Michele Castagnetti), Johan Vazquez, Vlad Chiriches, Luka Lochoshvili (70' Leonardo Sernicola), Giacomo Quagliata (46' Emanuele Valeri); Pablo Galdames, Soualiho Meite, Marco Benassi (67' Cristian Buonaiuto), David Okereke; Felix Afena-Gyan (46' Daniel Ciofani).
Pelatih: Davide Ballardini.
Hasil dan Jadwal Pertandingan Pekan ke-35 Serie A 2022/2023
Sabtu, 13 Mei 2023
01:45 WIB Lazio 2-2 Lecce
20:00 WIB Salernitana 1-0 Atalanta
23:00 WIB Spezia 2-0 AC Milan
Minggu, 14 Mei 2023
01:45 WIB Inter Milan 4-2 Sassuolo
17:30 WIB Hellas Verona 0-1 Torino
20:00 WIB Fiorentina 2-0 Udinese
20:00 WIB Monza 2-0 Napoli
23:00 WIB Bologna 0-0 AS Roma
Senin, 15 Mei 2023
01:45 WIB Juventus 2-0 Cremonese
Selasa, 16 Mei 2023
01:45 WIB Sampdoria vs Empoli
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Cedera, Bremer Cetak Gol, Juventus Hantam Cremonese
Open Play 15 Mei 2023, 08:44
-
Sudah Menanti 390 Hari, Paul Pogba Justru Cedera Lagi
Liga Italia 15 Mei 2023, 07:40
-
Juventus Menang, Pogba Cedera Lagi, Eh Malah Sakit Kepala!
Liga Italia 15 Mei 2023, 07:35
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR