Bola.net - Mimpi Arsenal untuk buka puasa gelar Premier League di musim 2022/2023 dipastikan buyar. Pasalnya The Gunners kalah dari Nottingham Forest dengan skor 1-0 di pekan ke-37 Premier League 2022/2023.
Kekalahan ini membuat jarak Arsenal dengan Manchester City terpisah empat poin. Alhasil The Gunners dipastikan menutup musim 2022/2023 ini sebagai runner up.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan kala Forest memberikan 'Giveaway' trofi EPL ke Manchester City, kalian bisa menonton cuplikan pertandingannya di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
Nottingham Forest (3-4-2-1): Navas; Niakhate, Felipe (Boly 79'), Worrall; Lodi, Yates, Mangala, Aurier; Danilo (Kouyate 73'), Gibss-White; Awoniyi (Johnson 79')
Pelatih: Steve Cooper
Arsenal (4-3-3): Ramsdale; Xhaka (Nketiah 63'), Magalhaes, Kiwior (Tierney 63'), White; Partey, Jorginho, Odegaard; Trossard (Vieira 70'), Jesus, Saka
Pelatih: Mikel Arteta
Statistik Pertandingan
Nottingham Forest - Arsenal
Goal: 1-0
Total Shots: 6-11
Shots on Target: 2-3
Posession: 18%-82%
Fouls: 11-12
Offside: 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Premier League di Vidio Hari Ini, 21 Mei 2023
Liga Inggris 21 Mei 2023, 08:45
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR