Bola.net - - Bomber Manchester City, Sergio Aguero mendapat ucapan selamat kejutan dari bintang Barcelona yang juga rekan setimnya di Timnas Argentina, Lionel Messi atas prestasinya memecahkan rekor gol terbanyak klub.
Gol ke gawang Napoli di ajang Liga Champions tengah pekan kemarin membuat Aguero kini sudah mencetak 178 gol bagi City dan membuatnya menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa di klub.
Dalam sebuah kesempatan, Aguero pun diperlihatkan video yang berisi ucapan selamat dari beberapa tokoh, seperti Pablo Zabaleta, dua pentolan Oasis, Noel dan Liam Gallagher serta tentu saja, Messi.
Berikut video selengkapnya.
Gol-gol Aguero musim ini turut berandil membawa City hingga kini belum terkalahkan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Arsenal: Skor 3-1
Liga Inggris 5 November 2017, 23:15 -
Wenger: Arsenal Bisa Bersaing dengan Manchester City
Liga Inggris 5 November 2017, 17:30 -
Messi Larang Aguero Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 5 November 2017, 16:47 -
Ucapan Selamat Kejutan Messi untuk Aguero
Open Play 5 November 2017, 16:15 -
Waktunya Man City Tinggalkan MU, Chelsea, Arsenal
Liga Inggris 5 November 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR