
Sejauh ini hanya satu tim prototipe yang belum menentukan pebalapnya untuk musim depan. Tim tersebut adalah tim San Carlo Honda Gresini, yang kini masih menaungi Alvaro Bautista.
Karel Abraham akan tetap membalap untuk tim Cardion AB. Hanya saja, tim tersebut tak lagi akan mengusung motor Ducati. Tim asal Ceko itu akan menjadi tim CRT dan menggunakan mesin Aprilia CRT (ART).
Berikut line-up pebalap MotoGP 2013:
Tim pabrikan:
1. Jorge Lorenzo - Yamaha Factory (hingga akhir 2014)
2. Valentino Rossi - Yamaha Factory (hingga akhir 2014)
3. Dani Pedrosa - Repsol Honda (hingga akhir 2014)
4. Marc Marquez - Repsol Honda (hingga akhir 2014)
5. Nicky Hayden - Ducati Team (hingga akhir 2013)
6. Andrea Dovizioso - Ducati Team (hingga akhir 2014)
Tim satelit:
7. Cal Crutchlow - Tech 3 Yamaha (hingga akhir 2013)
8. Bradley Smith - Tech 3 Yamaha (hingga akhir 2014)
9. Ben Spies - Pramac Ducati (hingga akhir 2013)
10. Andrea Iannone - Pramac Ducati (hingga akhir 2013)
11. Stefan Bradl - LCR Honda (hingga akhir 2013)
Pebalap CRT:
12. Colin Edwards - Forward Racing (hingga akhir 2013)
13. Karel Abraham - Cardion AB (hingga akhir 2013)
14. Randy de Puniet - Power Electronics Aspar (hingga akhir 2013)
15. Alex Espargaro - Power Electronics Aspar (hingga akhir 2013) (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
15 Pebalap Telah Pastikan Diri Ikuti MotoGP 2013
Otomotif 5 Oktober 2012, 20:00 -
Hayden Masih Tak Habis Pikir Stoner Ingin Pensiun
Otomotif 3 Oktober 2012, 20:00 -
Stoner Tegaskan Akan Kembali di MotoGP Jepang
Otomotif 3 Oktober 2012, 18:00 -
Inginkan Gelar, Pedrosa Tak Mau Minta Bantuan Stoner
Otomotif 1 Oktober 2012, 21:00 -
Stoner Belum Pasti Kembali Membalap di Jepang
Otomotif 30 September 2012, 22:15
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR