Mantan pemenang balapan GP250 ini akan membela Tim Brough Superior. Meski sudah veteran, regulasi batasan usia Moto2 masih memperbolehkan pebalap Irlandia tersebut untuk turun lintasan.
Menurut MCN, McWilliams siap bersaing dengan para pebalap yang jauh lebih muda darinya, di antaranya adalah dua kandidat juara Moto2 musim ini, Esteve 'Tito' Rabat dan Mika Kallio yang sama-sama membela Marc VDS Racing.
McWilliams pernah turun di GP500 pada tahun 1993-1996 dan 2000. Pada tahun 2002-2004, ia turun secara penuh di MotoGP. Penampilan terakhirnya adalah di MotoGP Qatar 2007 bersama Ilmor GP. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
50 Tahun, Mantan Rider MotoGP Comeback ke Moto2
Otomotif 26 Agustus 2014, 18:00
-
Anak Legenda MotoGP Jalani Debut di Moto2 Inggris
Otomotif 26 Agustus 2014, 17:00
-
'Tak Ada Rider Moto2 yang Bisa Kalahkan Marquez'
Otomotif 22 Agustus 2014, 13:00
-
MotoGP 2016, Tech 3 Yamaha Bidik Schrotter
Otomotif 22 Agustus 2014, 11:00
-
Marc Marquez Tak Tutup Rapat Peluang Turun di Moto2
Otomotif 21 Agustus 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR