Bola.net - - Box Repsol lagi-lagi punya ide unik untuk menghubungkan duet Repsol Honda, Marc Marquez dan Dani Pedrosa dengan para penggemar mereka. Baru-baru ini, Box Repsol pun mengirim keduanya ke sebuah sekolah dasar di Spanyol.
Tak langsung nongol sebagai pembalap MotoGP, mereka pun menyamar sebagai guru dari Madrid dan mengajarkan pelajaran matematika di salah satu kelas. Lucunya, anak-anak kecil yang ada justru tak bisa dikibuli!
Tak hanya Marquez dan Pedrosa, kedua pembalap Repsol Honda dari Kejuaraan Dunia Trial, Toni Bou dan Takahisa Fujinami juga muncul di sekolah tersebut. Tonton video kocak mereka berikut ini, Bolaneters!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apa Jadinya Bila Marquez-Pedrosa Jadi Guru Matematika?
Otomotif 29 Desember 2017, 08:50
-
Crutchlow Sebut Hubungan dengan Pedrosa Berubah
Otomotif 18 Desember 2017, 15:30
-
Kocak! Marquez-Pedrosa Ikut Balapan Super Cub
Otomotif 6 Desember 2017, 10:00
-
Tiga Faktor Kesuksesan Marquez Menurut Pedrosa
Otomotif 5 Desember 2017, 15:00
-
Marquez-Pedrosa Hadiri Honda Racing Thanks Day 2017
Otomotif 4 Desember 2017, 10:15
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR