Hasil tersebut merupakan keempat kalinya Bautista finis di posisi lima besar musim ini. Pebalap Go & Fun Honda Gresini ini pun cukup puas atas hasil tersebut, mengingat ia harus start dari posisi kedelapan.
"Sekali lagi saya harus menyerah pada Vale, namun kami bersenang-senang. Lap terakhir terasa seru, karena kami saling salip beberapa kali. Sayangnya saya tak bisa bertahan dan ia mengalahkan saya hanya dengan 0,065 detik!" ujarnya.
Dengan hasil ini, Bautista pun makin optimis menghadapi MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, 13-15 September mendatang.
"Hasil ini sangat disayangkan, namun saya tetap senang, karena saya kembali merasa nyaman dengan motor kami. Kami hanya butuh langkah kecil untuk lebih kompetitif. Semoga balapan di Misano lebih seru, karena di sana adalah kandang tim kami," tutupnya. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bautista: Lagi-Lagi Saya Harus Menyerah pada Rossi!
Otomotif 2 September 2013, 19:00
-
Rossi Lagi-Lagi Kecewa Gagal Podium di Silverstone
Otomotif 2 September 2013, 18:00
-
Rossi: Marquez Debutan Terbaik Sepanjang Masa!
Otomotif 1 September 2013, 15:00
-
Rossi Ingin Kejar Tiga Besar di MotoGP Inggris
Otomotif 29 Agustus 2013, 11:00
-
Rossi: Honda Telah Jauh di Depan Yamaha
Otomotif 27 Agustus 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR