Bola.net - - Pebalap baru Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales mengaku telah banyak belajar dari Valentino Rossi dan Marc Marquez selama menjalani dua musim di Suzuki Ecstar. Kepada Sport Rider, Vinales pun mengakui bahwa pengalaman ini akan berguna tahun depan.
Pebalap berusia 21 tahun ini mengaku kerap mengamati gerak-gerik Rossi dan Marquez di lintasan dengan cara membuntuti mereka. Vinales pun mempelajari banyak taktik balap yang belum pernah ia ketahui sebelumnya.
"Jika Anda melihat Vale dan Marc, maka Anda akan melihat banyak hal yang akhirnya akan membantu. Pada hari Jumat, mereka bekerja dengan tenang, namun kian meningkat di hari Sabtu. Manajemen ban sangat penting, dan saya harus mempelajari banyak pengalaman dari para rival," ujarnya.
Maverick Vinales (c) MotoGP
Musim depan, Top Gun pun akan bertandem dengan The Doctor yang notabene merupakan sembilan kali juara dunia. Sebagai tim besar, Yamaha pun diyakini Vinales akan membantunya mengikuti jejak pebalap Italia berusia 37 tahun tersebut.
"Yang paling penting adalah mengumpulkan informasi dan belajar. Saya rasa di Yamaha saya bisa banyak belajar karena mereka punya segudang pengalaman. Target tahun depan? Saya harus punya mentalitas menang," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belajar dari Rossi-Marquez, Vinales Patok Mentalitas Juara
Otomotif 14 Desember 2016, 13:45
-
'Tinggalkan Yamaha, Lorenzo Bukan Muak pada Rossi'
Otomotif 13 Desember 2016, 16:45
-
'Buat Rossi, Vinales Lebih Mengkhawatirkan dari Lorenzo'
Otomotif 13 Desember 2016, 15:45
-
Rival Sengit, Rossi-Lorenzo Sama-Sama Akui Saling Belajar
Otomotif 13 Desember 2016, 14:45
-
'Bagi Rossi, Vinales Takkan Beda Jauh dari Lorenzo'
Otomotif 10 Desember 2016, 13:45
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR