Selama dua uji coba pramusim di Sirkuit Sepang, Malaysia bulan lalu, Espargaro sangat puas atas peningkatan performa motornya. Ia pun ingin segera melihat peningkatan lain yang dibawa para teknisi Suzuki sebelum menjalani seri pembuka pada 26-29 Maret mendatang.
"Selama ini kami hanya menjajal GSX-RR di Malaysia. Saya penasaran atas performanya di lintasan lain. Kami akan bekerja keras agar siap menjalani balapan. Mungkin kami akan menjalani simulasi balap untuk mendapat setup dan data," ujar Espargaro melalui pernyataan resmi tim.
Meski begitu, Espargaro mengaku lututnya masih belum pulih total akibat kecelakaan motocross bulan Desember lalu. "Saya sudah berlatih keras selama beberapa hari terakhir. Lutut saya belum 100 persen fit, tapi saya sudah tak sabar menjalani uji coba di Qatar karena saya sangat menyukai lintasannya," tutupnya. (sr/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Fit, Espargaro Ngebet Ingin Tes di Qatar
Otomotif 13 Maret 2015, 09:30
-
Schwantz Ingin Espargaro-Vinales Jadi Suksesornya
Otomotif 11 Maret 2015, 18:15
-
Stefan Bradl Anggap Suzuki Ancaman Terbesar
Otomotif 9 Maret 2015, 15:00
-
Vinales Masih Kesulitan Adaptasi Ban Bridgestone
Otomotif 9 Maret 2015, 13:00
-
Jelang MotoGP Qatar, Espargaro Belum Pulih
Otomotif 9 Maret 2015, 10:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR