
Sejak keterlibatannya di Grand Prix, Schwantz memang sangat identik dengan Suzuki. Oleh karena itu, pria asal Texas ini berharap Espargaro dan Vinales mampu membangkitkan performa Suzuki dan menjadi suksesornya.
"Dua bocah yang membela Suzuki, Aleix dan Maverick pasti bisa mengembangkan motor mereka. Bahkan, saya rasa mereka bisa meraih podium tahun ini. Semoga mereka mengejutkan kita semua dan bisa tampil super kompetitif sejak awal," ujarnya.
Schwantz pun berharap besar pada Espargaro. "Aleix sudah berada di MotoGP selama beberapa tahun dan membuktikan bisa berada di depan bersama Open Forward Yamaha. Semoga ia dan Maverick bisa memberikan hal-hal besar di MotoGP," tutupnya. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schwantz Ingin Espargaro-Vinales Jadi Suksesornya
Otomotif 11 Maret 2015, 18:15
-
Schwantz Sayangkan Minimnya Rider Amerika di MotoGP
Otomotif 11 Maret 2015, 15:15
-
Schwantz: Semoga Lorenzo Tak Lagi 'Berniat' Jump Start!
Otomotif 11 Maret 2015, 09:15
-
Kevin Schwantz Nantikan Marquez Bersaudara di MotoGP
Otomotif 10 Maret 2015, 14:00
-
'Persiapan Makin Matang, Marquez Tetap Dominan'
Otomotif 10 Maret 2015, 11:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR