
Bola.net - Dengan resminya keputusan Kimi Raikkonen untuk pensiun dari Formula 1 akhir musim ini, maka Alfa Romeo Racing Orlen pun menggaet Valtteri Bottas untuk dijadikan penggantinya untuk musim 2022 mendatang. Pengumuman resminya pun dirilis pada Senin (6/9/2021).
Mercedes AMG Petronas sendiri belum mengumumkan siapa yang akan menjadi pengganti Bottas. Namun, rumor yang santer beredar di paddock F1 menyatakan bahwa George Russell, yang saat ini masih membela Williams Racing, menjadi kandidat tunggal.
Pada Selasa (7/9/2021), Scuderia AlphaTauri juga resmi mengumumkan bahwa Pierre Gasly dan Yuki Tsunoda akan bertahan di skuad mereka musim depan. Berikut daftar sementara pembalap F1 musim 2022.
Daftar Peserta Formula 1 2022
BREAKING: Pierre Gasly and Yuki Tsunoda are confirmed at @AlphaTauriF1 for 2022 #F1 pic.twitter.com/7wnDNTPvR5
— Formula 1 (@F1) September 7, 2021
Mercedes AMG Petronas
- #44 Lewis Hamilton (kontrak sampai akhir 2023)
- kandidat pembalap kedua: #63 George Russell
Scuderia Ferrari
- #16 Charles Leclerc (2024)
- #55 Carlos Sainz jr (2022)
Red Bull Racing
- #11 Sergio Perez (2022)
- #33 Max Verstappen (2023)
Alpine F1 Team
- #14 Fernando Alonso (2022)
- #31 Esteban Ocon (2024)
Haas F1 Team
- #24 Nikita Mazepin (multi-tahunan)
- #50 Mick Schumacher (multi-tahunan)
McLaren F1 Team
- #3 Daniel Ricciardo (2023)
- #19 Lando Norris (2023)
Aston Martin Racing
- #5 Sebastian Vettel (multi-tahunan)
- #18 Lance Stroll (multi-tahunan)
- #10 Pierre Gasly (2022)
- #22 Yuki Tsunoda (2022)
- #77 Valtteri Bottas (multi-tahunan)
- kandidat pembalap kedua: Antonio Giovinazzi, Alex Albon
Williams Racing
- kandidat pembalap: Nicholas Latifi, Nyck de Vries, Alex Albon
Baca Juga:
- Aleix Espargaro Sindir Andrea Dovizioso, Tuduh Tak Punya Komitmen pada Aprilia
- Toprak Razgatlioglu: WorldSBK 2022 Krusial demi Pindah ke MotoGP
- Kontrak Kemahalan, Aprilia Ternyata Sempat Ogah Gaet Maverick Vinales
- Aleix Espargaro Tekad Ulang Podium di MotoGP Aragon, Sambut Maverick Vinales
- 'Maverick Vinales Nyaris Pindah ke WorldSBK Sebelum Digaet Aprilia'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Mercedes, George Russell Resmi Jadi Tandem Lewis Hamilton di Formula 1 2022
Otomotif 7 September 2021, 17:54
-
Link Live Streaming Formula 1 Belanda 2021 di Vidio Akhir Pekan Ini, 3-5 September 2021
Otomotif 2 September 2021, 14:32
-
Jadwal Pekan Balap Formula 1 GP Belanda 2021
Otomotif 31 Agustus 2021, 08:15
-
Klasemen Sementara Formula 1 2021 Usai Seri Belgia
Otomotif 30 Agustus 2021, 00:04
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR