Bradl membela LCR Honda selama tiga tahun dan mengaku tertekan dengan target HRC yang memintanya meraih banyak podium. Leitner yakin tekanan itu tak seberapa besar dibanding tekanan yang diterima Pedrosa sejak tahun 2006 silam untuk meraih gelar dunia.
"Ketika tahu Stefan merasa tertekan oleh HRC, rasanya ia harus belajar dari Dani. Bayangkan, Dani sudah mengalami tekanan serupa selama sembilan tahun. Tapi memang benar, bila Anda tak memenuhi keinginan Honda, Anda akan terdepak," ujar Leitner kepada Speedweek.
Meski begitu Leitner senang Bradl mendapat motor Open Yamaha, yang diyakini cocok untuknya. "Stefan jelas punya talenta. Jika tidak, ia tak akan menjadi juara dunia Moto2. Apakah ia bisa menyaingi Marc Marquez di level tertinggi adalah pertanyaan lain. Yang jelas dari perspektif talenta, ia jelas layak ke MotoGP," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jack Miller Targetkan Jadi Tandem Marc Marquez
Otomotif 27 Januari 2015, 17:00
-
'Bradl Harusnya Belajar Sabar dari Pedrosa'
Otomotif 27 Januari 2015, 15:00
-
'MotoGP 2015 Bakal Jadi Pertarungan Empat Arah'
Otomotif 26 Januari 2015, 09:15
-
Dani Pedrosa Diyakini Sudah Dikejar-Kejar Waktu
Otomotif 24 Januari 2015, 17:00
-
'Empat Besar MotoGP Dominan, yang Lain Bakal Beri Kejutan'
Otomotif 17 Januari 2015, 10:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR