Rossi memang baru memperpanjang kontrak dua tahun bersama Yamaha dan kerjasama mereka akan habis pada akhir 2017. Namun Checa yang gelar dunia dalam usia 39 tahun yakin The Doctor masih punya karir panjang di arena Grand Prix.
"Vale yang memegang keputusan, tapi selama dia masih merasa mampu, ia pasti akan lanjut. Ini hanya soal kondisi fisik. Yang membuatnya bertahan adalah hasrat mengalahkan Marc. Bila ia berhasil, kita lihat saja nanti," ujar Checa kepada Sportstadio.
Checa pun meyakini bahwa dalam usianya yang telah menginjak 35 tahun, Rossi masih yang terbaik. "Vale punya talenta dan kemampuan hebat. Ia masih salah satu yang terbaik. Jika ia all out, ia pasti bisa merebut gelar," tutupnya. (ss/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Heran Rossi 'Curhat' Ingin Tiru Gaya Balapnya
Otomotif 27 Desember 2014, 14:30
-
Carlos Checa Komentari Usia Karir Valentino Rossi
Otomotif 27 Desember 2014, 13:30
-
Valentino Rossi: Semua Berubah, Tapi Saya Suka!
Otomotif 27 Desember 2014, 11:30
-
'Valentino Rossi Bisa Juarai World Superbike'
Otomotif 27 Desember 2014, 09:30
-
Marquez Hanya 'Terima' Bila Kalah dari Rossi
Otomotif 24 Desember 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR