Pebalap Jerman tersebut mendapat cedera pada tulang metakarpal tangannya setelah mengalami kecelakaan di seri pembuka, Qatar awal April lalu.
Berdasarkan rapat yang dilakukan di San Marino akhir pekan lalu, Neukirchner dan pimpinan tim Kiefer Racing, Stefan Kiefer sepakat untuk mengakhiri kerja sama lebih awal.
"Kami memulai musim ini dengan ekspektasi tinggi. Sayangnya kami tak bisa tampil lebih baik di sesi balap. Saat tangan saya membaik, saya malah terjatuh lagi di Ceko," ujar Neukirchner.
Tim medis memang mengkhawatirkan cedera Neukirchner semakin parah. Ia pun disarankan tidak membalap untuk beberapa waktu.
"Para dokter menyarankan saya untuk membiarkan cedera ini sembuh. Meski kami tidak bisa memenuhi target musim ini, saya memiliki hubungan baik dengan tim. Saya berharap yang terbaik untuk mereka di masa depan," tutupnya. (osm/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Tangan Sejak Qatar, Neukirchner Mundur Dari Moto2
Otomotif 22 September 2012, 15:00
-
Bos Yamaha Tech 3 Ingin Gaet Danny Kent di Moto2
Otomotif 22 September 2012, 11:00
-
Bertubuh Besar, Redding Frustrasi Tiap Lewati Lintasan Lurus
Otomotif 19 September 2012, 09:00
-
Kalahkan Espargaro, Marquez Juarai Moto2 San Marino
Otomotif 16 September 2012, 18:42
-
Spies dan Iannone Resmi Gabung Tim Satelit Ducati
Otomotif 13 September 2012, 17:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR