Kepada Speedweek, Marquez mengaku telah mengikuti kiprah Pedrosa sejak memenangi gelar dunia GP125 2003. Marquez pun kian takjub setelah pebalap berusia 29 tahun ini langsung memenangkan gelar dunia GP250 2004 dan 2005.
"Saya sangat suka cara Dani meraih gelar dunia. Setelah menjuarai GP125, ia langsung menjuarai GP250. Ia pun mendapat tim hebat di MotoGP. Marc memang jadi referensi saya, ia sangat menginspirasi dan kami selalu berlatih bersama, tapi Dani jelas idola saya nomor satu!" ujar Marquez.
Pebalap berusia 18 tahun ini akan kembali turun lintasan dalam uji coba pramusim Moto2 pada 10-12 Februari mendatang di Sirkuit Valencia, Spanyol. Marquez akan bertandem dengan juara dunia Moto2 2014, Esteve 'Tito' Rabat. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Motivasi Marc Marquez Melejit Berkat Dani Pedrosa
Otomotif 8 Januari 2015, 16:00
-
Dani Pedrosa, Idola Nomor Satu Alex Marquez
Otomotif 8 Januari 2015, 11:00
-
Rossi Berpeluang Rebut Podium Ke-200 di MotoGP 2015
Otomotif 7 Januari 2015, 13:00
-
Honda: Performa Ban, Keuntungan Marquez atas Yamaha
Otomotif 30 Desember 2014, 11:15
-
Deretan Peristiwa Menarik MotoGP Sepanjang 2014
Otomotif 29 Desember 2014, 14:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR