Dovizioso yang sukses finis kedua di Qatar, terjatuh di Argentina setelah bersenggolan dengan Andrea Iannone di tikungan terakhir dan terpaksa finis ke-13. Nasib sial menimpanya lagi di Austin, ketika ia tertabrak oleh Dani Pedrosa saat memperebutkan posisi kedua dengan Jorge Lorenzo.
"Sangat disayangkan bahwa saya kehilangan podium di dua seri terakhir, meski bukan atas kesalahan saya sendiri, hasil ini jelas membuat saya frustrasi karena mempengaruhi posisi saya di klasemen. Meski begitu saya tetap tenang," ujar pebalap Italia berusia 30 tahun itu.
Kini, Dovizioso berada di peringkat ketujuh pada klasemen sementara pebalap dengan 23 poin, tertinggal 43 poin dari pebalap Repsol Honda, Marc Marquez di puncak. Juara dunia GP125 2004 ini pun berani membidik podium meski lintasan Jerez biasanya tak bersahabat dengan Desmosedici.
"Dalam tiga seri pertama, saya selalu bekerja dengan baik bersama tim dan saya sudah membuktikan bahwa saya kompetitif. Jerez merupakan salah satu sirkuit tersulit bagi saya dan Ducati, namun saya sangat percaya diri dan akan ngotot di Spanyol demi kembali ke podium," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Momen Buruk, Dovizioso Tekad Balas Dendam di Jerez
Otomotif 20 April 2016, 14:15
-
Masa Depan Dovizioso-Iannone Ditentukan di Catalunya
Otomotif 19 April 2016, 13:00
-
Bos Honda-Ducati Saling Minta Maaf Soal Pedrosa-Dovizioso
Otomotif 18 April 2016, 15:00
-
Dovizioso Tegaskan Tekad Bertahan di Ducati 2017
Otomotif 14 April 2016, 16:00
-
Dovizioso: Rider yang Tiru Rossi Tak Punya Kepribadian
Otomotif 13 April 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR