Selain itu, Pedrosa termotivasi meraih hasil baik di Jerez karena tahun lalu ia terpaksa absen akibat tengah menjalani proses pemulihan cedera arm pump. Tampil di hadapan penggemar sendiri pun membuatnya semakin bersemangat.
"Saya sudah tak sabar balapan di Jerez, mengingat ini salah satu sirkuit favorit saya, dan tahun lalu saya terpaksa absen di sini. Kami akan mencoba dan mengerahkan segalanya di hadapan penggemar kami, memulai dengan mood positif," ujarnya dalam pernyataan resmi tim.
Saat ini, Pedrosa berada di peringkat kelima pada klasemen pebalap dengan 27 poin, tertinggal 39 poin dari sang tandem, Marc Marquez yang ada di puncak.
"Kami punya performa menjanjikan di balapan terakhir, meski harus berakhir tak sesuai harapan. Saya yakin bisa bertarung memperebutkan posisi kedua di Texas, jadi dari modal tersebut kami akan memulai akhir pekan ini dengan bekerja keras sejak latihan pertama," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Absen Tahun Lalu, Pedrosa Siap Hadapi Jerez
Otomotif 20 April 2016, 12:00
-
Para Kandidat Pengganti Jorge Lorenzo di Yamaha
Otomotif 19 April 2016, 15:15
-
Bos Honda-Ducati Saling Minta Maaf Soal Pedrosa-Dovizioso
Otomotif 18 April 2016, 15:00
-
Honda Tekad Lanjutkan Kontrak Marquez, Tapi...
Otomotif 15 April 2016, 16:00
-
Dovizioso: Insiden Pedrosa Beda dengan Iannone
Otomotif 11 April 2016, 13:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR