Kepada GPOne, Pirro menyatakan dirinya telah melakukan 50 lap untuk menjajal GP16 yang musim ini akan dikendarai Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso tersebut. Ia pun akan melanjutkan uji coba hari ini (28/1), sebelum diambil alih oleh test rider lainnya, Casey Stoner pada hari Sabtu (30/1) dan Minggu (31/1).
"Hari ini kami telah menjajal GP16 selama 50 lap. Uji coba ini berjalan cukup lancar, kami menjajal banyak hal untuk memeriksa apakah semuanya bekerja dengan baik. Kesan pertama sudah bagus. Kami senang, tak ada kesalahan pada debut motor ini di lintasan," ujar Pirro.
Dalam uji coba ini, Stoner akan menjajal Desmosedici GP15 lebih dulu dengan perangkat elektronik pabrikan Ducati. Setelah menyesuaikan diri dengan perangkat elektronik Magneti Marelli yang bakal digunakan seluruh peserta MotoGP 2016, barulah Stoner akan mengendarai GP16.
"Melaju lebih cepat ketimbang Casey sangatlah sulit," tutur Pirro sembari tertawa. "Ia punya talenta luar biasa, tapi saya akan mencoba meningkatkan level performa, dengan begitu mungkin saya juga bisa membantu Casey. Kita lihat saja apa kesan pertamanya nanti," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Semoga Stoner Tak Sulap Ducati Jadi Mirip Honda'
Otomotif 28 Januari 2016, 17:00 -
Ducati Mulai Uji Coba di Sepang, Pirro Penasaran Stoner
Otomotif 28 Januari 2016, 10:00 -
CEO Ducati Sinyalir Turunkan Stoner di MotoGP Australia
Otomotif 26 Januari 2016, 11:00 -
Ducati Sebut Pirro dan Stoner Sama Pentingnya
Otomotif 22 Januari 2016, 10:30 -
Ducati: Stoner Kembali Berkat Campur Tangan Pramac!
Otomotif 21 Januari 2016, 16:45
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR