Bola.net - - Sporting Director Ducati Corse, Paolo Ciabatti mengaku pihaknya ragu sang test rider sekaligus brand ambassador, Casey Stoner akan menerima tawaran Jorge Lorenzo untuk menjadi pelatih pribadinya di MotoGP tahun depan.
Lorenzo yang hijrah ke pabrikan Italia tersebut musim depan, dikenal memiliki hubungan yang baik dengan Stoner, bahkan saat keduanya masih menjadi rival berat. Di sela uji coba pascamusim di Valencia, Spanyol bulan lalu, Lorenzo pun mengaku akan meminta Stoner menjadi pelatihnya.
"Apakah Casey akan jadi pelatih Jorge? Saya rasa tidak. Meski begitu kami tengah mencari peran untuknya di tim, karena ia sangat fundamental dalam proses pertumbuhan kami dalam berbagai uji coba," ujar Ciabatti dalam wawancaranya dengan GPOne.
Casey Stoner dan Jorge Lorenzo (c) MotoBlog
Pria asal Italia ini pun menegaskan bahwa Stoner akan melanjutkan perannya sebagai test rider tahun depan, dimulai di uji coba pramusim MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang pada 30 Januari-1 Februari nanti.
"Kami jelas akan bertemu dengannya lagi di Sepang pada akhir Januari mendatang. Ia akan mengerjakan beberapa hal di atas motor, persis seperti tahun lalu," pungkas Ciabatti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ducati Ragu Stoner Bakal Jadi Pelatih Lorenzo
Otomotif 5 Desember 2016, 15:45
-
'Stoner Tak Pernah Tertarik Wildcard di MotoGP 2016'
Otomotif 1 Desember 2016, 10:45
-
Soal Pelatih Pribadi, Lorenzo Segera Bicara dengan Stoner
Otomotif 21 November 2016, 14:45
-
Saling Percaya, Lorenzo-Stoner Diskusi Soal Ducati
Otomotif 18 November 2016, 10:30
-
'Peran Stoner Penting Bagi Lorenzo-Dovizioso'
Otomotif 16 November 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR