Menjelang balapan, asa Espargaro memang cukup tinggi, mengingat ia secara sensasional menjadi yang tercepat kedua di sesi kualifikasi. Dengan start yang apik, Espargaro sempat memimpin balapan sebelum akhirnya harus rela tersalip pebalap lain.
"Balapan ini begitu berat. Sayang sekali saya hanya finis ketujuh setelah start kedua. Ini tak sesuai harapan kami. Ada masalah pada ban belakang dan kami harus memperbaikinya demi kompetitif. Tentu saya kecewa," ujarnya melalui pernyataan resmi tim.
Menghadapi MotoGP Spanyol dua pekan lalu, Espargaro pun ingin melihat peningkatan GSX-RR. "Kami mendapat banyak feedback untuk para teknisi, jadi saya berharap banyak di seri-seri Eropa nanti. Sejauh ini kami masih terlalu jauh dari tempat selayaknya," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Yamaha: Senggolan Itu Salah Marquez
- Crutchlow: MotoGP Tak Pernah Seketat Ini!
- Rossi Yakin Marquez Takkan Ubah Gaya Agresifnya
- Dovizioso: Mustahil Kalahkan Rossi!
- Senggolan, Marquez Tetap Jadikan Rossi Panutan
- Rossi: Kesalahan Marquez Sedikit Berlebihan
- Klasemen Sementara MotoGP 2015 Usai Seri Argentina
- Senggolan vs Marquez, Rossi Juarai MotoGP Argentina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Espargaro: Suzuki Masih Jauh dari Posisi Layak
Otomotif 20 April 2015, 15:45
-
Esparagaro Akui Lebih Cepat Saat Masih Bela Yamaha
Otomotif 17 April 2015, 15:00
-
Espargaro: Suzuki Harusnya Bisa Lebih Baik!
Otomotif 14 April 2015, 12:00
-
Aleix Espargaro Penasaran Suzuki di COTA
Otomotif 9 April 2015, 11:00
-
Espargaro Desak Suzuki Segera Tambah Tenaga
Otomotif 1 April 2015, 13:30
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR