Setelah tujuh seri berjalan, Hayden telah tiga kali memperoleh hasil finis di posisi keenam, yakni hasil terbaiknya musim ini. Kini ia berada di peringkat ketujuh pada klasemen sementara pebalap, dua poin di belakang rekan setimnya, Valentino Rossi.
Alur Sirkuit Sachsenring yang berlawanan dengan arah jarum jam itu memang selalu memberikan hasil yang baik kepada Hayden selama karirnya di MotoGP.
"Beberapa orang selalu mengeluhkan Sachsenring karena kecil dan sempit, namun saya menyukainya," ujar mantan dirt racer itu. "Sirkuit ini memiliki salah satu tikungan terbaik di dunia, yakni Tikungan Waterfall. Tikungan itu begitu cepat, tak terduga dan menurun."
"Saya selalu menyukai lintasan yang berlawanan dengan arah jarum jam, apalagi saya pernah meraih pole position dan podium di Sachsenring," lanjutnya.
The Kentucky Kid pun mengakui bahwa motor Desmosedici miliknya akan kesulitan beradaptasi dengan ban. Namun Hayden tetap optimis karena menurutnya, Ducati telah mengalami langkah maju.
Hayden, yang telah menjadi pebalap Ducati sejak tahun 2009 silam, finis di posisi kedelapan di Sachsenring tahun lalu. (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Tuan Rumah, Bradl Makin Termotivasi
Otomotif 4 Juli 2012, 21:30
-
Rossi Targetkan 'Lebih Baik Dari Tahun Lalu'
Otomotif 4 Juli 2012, 18:45
-
Hayden: Sachsenring Miliki Tikungan Terbaik di Dunia
Otomotif 4 Juli 2012, 18:00
-
'Mesin, Satu-Satunya Harapan Agar Rossi Bertahan'
Otomotif 3 Juli 2012, 19:30
-
Bayliss: Saya Takkan Jalani Uji Coba Ducati Lagi
Otomotif 3 Juli 2012, 17:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR