Pebalap Amerika Serikat ini mendapat cedera bahu parah sejak enam bulan lalu, yakni setelah dirinya mengalami kecelakaan hebat di MotoGP Malaysia.
Menurut Spies, pergerakan bahunya kini sudah tak bermasalah, namun kondisinya masih cukup lemah. Dirinya bahkan mengalami kelelahan dan rasa sakit usai debutnya bersama Pramac Ducati di MotoGP Qatar, 7 April lalu. Dalam laga tersebut, ia hanya mampu finis di posisi ke-10.
Spies pun yakin dirinya akan kembali mengalami kesulitan ketika menjalani seri kedua MotoGP di Circuit of the Americas, Austin, Texas pada 19-21 April mendatang.
"Sangat menyebalkan mengatakannya, namun bahu saya tidak akan 100 persen pulih sebelum Seri Jerez. Kondisinya memang lebih baik, namun cedera ini sangat buruk dan membutuhkan waktu lama untuk sembuh," ujarnya. "Namun saya tetap berkomitmen untuk bekerja keras dan berusaha sekuat mungkin," tutup Spies. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang MotoGP Austin, Spies Cemas Bahunya Belum Pulih
Otomotif 15 April 2013, 20:00
-
Bos Ducati Dikabarkan Hengkang ke Perusahaan Penerbangan
Otomotif 14 April 2013, 15:15
-
Spies Sempat Terpikir Berhenti Membalap di Qatar
Otomotif 9 April 2013, 18:00
-
Cedera Bahu, Spies Sempat Pesimis Bisa Finis di MotoGP Qatar
Otomotif 9 April 2013, 13:00
-
Lorenzo: Ben Spies Masih yang Tercepat di MotoGP
Otomotif 4 April 2013, 17:04
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR