Bola.net - - Usai finis kedua di Moto3 Argentina pada Minggu (8/4), pembalap Estrella Galicia 0,0, Aron Canet sukses menduduki puncak klasemen sementara pembalap dengan koleksi 40 poin.
Rider Spanyol ini diikuti oleh pembalap Del Conca Gresini, Jorge Martin di peringkat kedua dengan 30 poin dan pembalap PrustelGP, Marco Bezzecchi di peringkat ketiga dengan 27 poin.
Sementara itu peringkat keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Del Conca Gresini lainnya, Fabio di Giannantonio dengan 26 poin dan pembalap Leopard Racing, Lorenzo dall Porta.
Klasemen sementara Moto3 2018 usai Seri Argentina:
1. Aron Canet - Estrella Galicia 0,0 - 40 poin
2. Jorge Martin - Del Conca Gresini - 30 poin
3. Marco Bezzecchi - Redox PruestelGP - 27 poin
4. Fabio Di Giannantonio - Del Conca Gresini - 26 poin
5. Lorenzo Dalla Porta - Leopard Racing - 25 poin
6. Niccolò Antonelli - SIC58 Squadra Corse - 21 poin
7. Gabriel Rodrigo - RBA BOE Skull Rider - 18 poin
8. Adam Norrodin - Petronas Sprinta Racing - 16 poin
9. Enea Bastianini - Leopard Racing - 13 poin
10. Alonso Lopez - Estrella Galicia 0,0 - 10 poin
11. Kaito Toba - Honda Team Asia - 9 poin
12. Jakub Kornfeil - Redox PruestelGP - 9 poin
13. Andrea Migno - Angel Nieto Team Moto3 - 9 poin
14. Ayumu Sasaki - Petronas Sprinta Racing - 8 poin
15. Tony Arbolino - Marinelli Snipers Team - 6 poin
16. Marcos Ramirez - Bester Capital Dubai - 5 poin
17. Jaume Masia - Bester Capital Dubai - 4 poin
18. Kazuki Masaki - RBA BOE Skull Rider - 3 poin
19. Livio Loi - Reale Avintia Academy - 1 poin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara Moto3 2018 Usai Seri Argentina
Otomotif 8 April 2018, 23:45
-
Bezzecchi Rebut Kemenangan Moto3 Perdana di Argentina
Otomotif 8 April 2018, 23:05
-
Jadwal Siaran Langsung: MotoGP Argentina 2018
Otomotif 2 April 2018, 12:15
-
Inilah Jadwal Balap Lengkap MotoGP 2018
Otomotif 2 April 2018, 11:45
-
Klasemen Sementara Moto3 2018 Usai Seri Qatar
Otomotif 18 Maret 2018, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR