Sepanjang musim 2013, Bradl dan Rossi kerap terlibat persaingan dengan Cal Crutchlow dan Alvaro Bautista demi finis keempat. Cecchinello pun ingin anak buahnya tampil lebih baik daripada sang sembilan kali juara dunia.
"Saya punya target nyata, yakni Stefan harus mengalahkan Vale sesering mungkin. Saya juga ingin Stefan finis lebih baik dari posisi keempat. Podium akan terasa sangat menyenangkan, meski kami yakin hal ini tak akan mudah. Namun kami punya peluang besar untuk itu," ujar Cecchinello.
Mantan pebalap GP125 inipun berpendapat bahwa mental Bradl yang merupakan juara dunia Moto2 2011 sudah terasah dan telah mengenal motor RC213V lebih baik dari sebelum-sebelumnya.
"Mental Stefan sudah lebih kuat, ia sadar ia bukan debutan lagi. Ia telah mengenal motor kami dengan baik. Kini ia tahu bagaimana harus bereaksi pada situasi tertentu. Pengetahuan dan pengalaman telah meningkatkan kepercayaan diri dan konsentrasinya," tutup Cecchinello. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mobil Opel 'Karya' Valentino Rossi Laku Rp 508 Juta
Otomotif 8 Januari 2014, 19:00
-
205 Insiden, Angka Kecelakaan MotoGP Kian Bertambah
Otomotif 8 Januari 2014, 15:00
-
LCR Honda Desak Stefan Bradl Kalahkan Valentino Rossi
Otomotif 8 Januari 2014, 12:00
-
'Rossi Ganti Mekanik Demi Raih Gelar Dunia Ke-10'
Otomotif 7 Januari 2014, 13:00
-
Liburan di Dubai, Iannone Kangen Latihan Bareng Rossi
Otomotif 6 Januari 2014, 20:00
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR