Pada musim 2013, para pebalap Spanyol memang mendominasi persaingan papan atas di kelas MotoGP, Moto2 dan Moto3. Pebalap non-Spanyol yang mampu bersaing dengan pebalap terbaik Negeri Matador di MotoGP dan Moto2 hanyalah Rossi (Italia) dan Scott Redding (Inggris).
"Dominasi Spanyol akan berlanjut di seluruh kelas balap dalam beberapa tahun mendatang. Beberapa pebalap memang terkejut sekaligus kecewa melihatnya, namun saya rasa Vale akan jauh lebih cepat dan mendekati kami tahun depan," prediksi Lorenzo.
Lorenzo pun mengaku negara asalnya tersebut juga telah memiliki 'bibit-bibit' unggulan di kelas balap yang lebih rendah. "Spanyol memiliki para pebalap kuat di Moto3 dan Moto2. Saat ini memang merupakan era emas dunia balap motor Spanyol. Kami sangat bangga," pungkas Lorenzo. (mrc/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lorenzo: Rossi Bakal 'Acak-Acak' Dominasi Spanyol
Otomotif 28 Desember 2013, 15:00
-
Marquez Akui Rossi Sebagai Rival Terberat
Otomotif 28 Desember 2013, 13:00
-
12 Kemiripan Valentino Rossi dan Marc Marquez
Otomotif 28 Desember 2013, 12:00
-
Mang: Jangan Dulu Remehkan Valentino Rossi
Otomotif 27 Desember 2013, 17:15
-
Lorenzo: Marquez Punya Keberanian Saya dan Rossi
Otomotif 24 Desember 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR