Marquez sukses memenangi MotoGP Qatar dan Austin dengan kondisi kurang fit akibat cedera patah tulang betis kanan. Akhir pekan ini, ia pun difavoritkan menjadi pemenang di Argentina.
"Jika semakin percaya diri dan fit, maka Marc akan menghabisi semua orang. Saya dan Wayne Rainey yakin Marc 110 persen sangat nyaman dengan situasinya," ujar Marquez kepada MCN.
Pria asal Texas ini pun mengaku belum pernah mendapati pebalap bertalenta seperti Marquez. "Ia selalu tampil 110 persen di setiap lap. Ia selalu mencoba mendekati batasan di setiap lap. Saya belum pernah melihat pebalap seperti dia," tutup Schwantz. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Makin Pede dan Fit, Marc Marquez Makin Beringas'
Otomotif 23 April 2014, 16:30
-
'Marc Marquez Telah Merasuki Pikiran Jorge Lorenzo'
Otomotif 23 April 2014, 13:00
-
Hadapi MotoGP Argentina, Marquez Tak Punya Referensi
Otomotif 23 April 2014, 11:00
-
Schwantz: Marquez Lah 'Penyebab' Jump Start Lorenzo
Otomotif 22 April 2014, 20:30
-
Marquez Bidik Kemenangan Ketiga di MotoGP Argentina
Otomotif 22 April 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR