Perpanjangan kontrak Marquez ini sudah diprediksi oleh berbagai pihak sejak lama, mengingat pebalap Spanyol tersebut sukses meraih gelar dunia MotoGP 2013 dan sukses meraih empat kemenangan beruntun musim ini.
Menjelang MotoGP Prancis akhir pekan ini, Marquez pun berada di puncak klasemen pebalap dengan 100 poin, unggul 28 poin dari rekan setimnya, Dani Pedrosa yang ada di peringkat kedua.
Berikut pernyataan resmi Marquez melalui MotoGP.com:
Saya senang bisa mengumumkan perpanjangan kontrak dengan HRC. Saya selalu bermimpi menjadi bagian Repsol Honda, dan terima kasih kepada Honda yang telah mewujudkannya satu setengah tahun yang lalu.
Segalanya berjalan sangat cepat tahun lalu, dan saya tak menyangka bisa meraih gelar dunia. Menjadi juara dunia pada musim pertama saya merupakan satu lagi impian jadi nyata.
Merupakan sebuah kehormatan bisa menjadi bagian Keluarga Honda dan saya senang bisa bertahan dengan orang-orang istimewa ini untuk dua tahun lagi. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Sudah Alami Bila Marquez Bertahan di Repsol Honda'
Otomotif 14 Mei 2014, 17:00 -
Marc Marquez Resmi Bertahan di Honda Hingga 2016
Otomotif 14 Mei 2014, 16:25 -
Marc Marquez: MotoGP dan Formula 1 Tak Bisa Disamakan
Otomotif 14 Mei 2014, 15:00 -
Jorge Lorenzo Akui Pengalaman Tak Lagi Penting
Otomotif 14 Mei 2014, 13:00 -
Dani Pedrosa: Inilah Giliran Saya!
Otomotif 14 Mei 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR