Keputusan Webber ini akan mengakhiri karirnya di F1 selama 12 tahun, di mana tujuh tahun di antaranya ia habiskan bersama Red Bull Racing. Ia pun mengaku merasa terhormat bergabung dengan Porsche.
"Porsche telah menggoreskan sejarah dalam dunia balap. Mereka memiliki teknologi dan performa di level tertinggi. Saya sangat menantikan tantangan baru ini setelah berkarir di F1. Saya tak sabar mengendarai salah satu mobil sport tercepat di dunia," ujarnya.
Setelah menjalani debut F1 bersama Minardi pada musim 2002, Webber berpindah ke Jaguar di musim selanjutnya. Pada tahun 2005, ia pun hijrah ke Williams. Sejak membela Red Bull Racing pada tahun 2007, ia menjalani musim-musim terbaik dalam karirnya, yakni meraih sembilan kemenangan.
Keputusan Webber untuk pensiun dari F1 ini dikabarkan akibat beberapa insiden tak menyenangkan yang terjadi dalam beberapa musim terakhir, dan juga hubungan yang makin renggang dengan rekan setimnya, Sebastian Vettel.
Hingga kini Red Bull Racing belum mengumumkan siapa yang akan menggantikan Webber tahun depan. Meski begitu pebalap Lotus sekaligus juara dunia 2007, Kimi Raikkonen belakangan ini santer dikabarkan akan menjadi penggantinya. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Webber Bakal Pensiun, Vettel Sampaikan Rasa Hormat
Otomotif 27 Juni 2013, 19:45
-
Webber Bantah Vettel Sebagai Alasan Utama untuk Hengkang
Otomotif 27 Juni 2013, 18:45
-
Mark Webber Pensiun dari Formula 1 Akhir Musim Ini
Otomotif 27 Juni 2013, 18:15
-
Massa Yakin Ferrari Bisa Podium di F1 GP Inggris
Otomotif 27 Juni 2013, 15:00
-
Raikkonen Inginkan Hasil Baik di Seri Kandang Lotus
Otomotif 27 Juni 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR