Pebalap asal Finlandia ini akan berusaha memuaskan anggota tim beserta keluarga mereka yang akan hadir di Sirkuit Silverstone, mengingat markas Lotus yang ada di Enstone terletak tak jauh dari sana.
"Silverstone sangat menyenangkan, saya selalu sangat menikmati balapan di sana. Seri ini juga penting bagi tim saya, karena ini adalah seri kandang mereka. Markas kami cukup dekat dan anggota keluarga tim saya akan datang untuk merasakan atmosfer F1," ujar juara dunia 2007 ini.
Setelah hanya mampu finis ke-10 dan kesembilan di Monako dan Kanada, Raikkonen pun berniat memperkecil ketertinggalan poin. Kini ia berada di peringkat ketiga pada klasemen sementara dengan 88 poin, tertinggal 44 poin dari sang pemuncak, Sebastian Vettel.
"Yang saya inginkan adalah balapan yang seru. Saya punya firasat baik bahwa kami bisa bertarung di posisi terdepan setelah dua seri yang cukup mengecewakan. Harapan kami cukup tinggi, mengingat ada beberapa perangkat baru yang tersedia. Kami harus sabar, melakukan yang terbaik dan perlahan naik ke podium lagi," tutup The Iceman. (krc/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Webber Bakal Pensiun, Vettel Sampaikan Rasa Hormat
Otomotif 27 Juni 2013, 19:45 -
Webber Bantah Vettel Sebagai Alasan Utama untuk Hengkang
Otomotif 27 Juni 2013, 18:45 -
Mark Webber Pensiun dari Formula 1 Akhir Musim Ini
Otomotif 27 Juni 2013, 18:15 -
Massa Yakin Ferrari Bisa Podium di F1 GP Inggris
Otomotif 27 Juni 2013, 15:00 -
Raikkonen Inginkan Hasil Baik di Seri Kandang Lotus
Otomotif 27 Juni 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR