Saat ini, Marquez berada di puncak klasemen pebalap dengan 292 poin. Jika ia sukses memenangi balapan akhir pekan ini, maka ia sudah bisa dipastikan menjadi juara dunia MotoGP 2014.
"Marc punya dua pilihan, yakni ngotot memenangkan gelar hari Minggu ini juga, atau sekadar menjaga keunggulan. Kita semua sudah tahu, bila kami semua finis di belakangnya, maka gelar dunia terkunci. Jadi kami akan berusaha mengalahkannya dan tetap membuat peluang juara terbuka," ujar Rossi.
Kepada Bike Racing, The Doctor juga mengaku ingin mengalahkan Dani Pedrosa yang ada di peringkat kedua dan Jorge Lorenzo yang ada di peringkat keempat. "Rival terdekat saya adalah Dani, tapi Jorge juga kian kuat dan kompetitif. Saya rasa Jorge lah yang paling tangguh," tutupnya. (br/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kelima di Latihan, Rossi Akui Jarinya Masih Sakit
Otomotif 10 Oktober 2014, 20:40
-
Marquez Bisa Kunci Gelar, Rossi Siap 'Jegal'
Otomotif 10 Oktober 2014, 12:00
-
Alonso Diisukan Pergi dari Ferrari, Rossi Kecewa
Otomotif 10 Oktober 2014, 08:00
-
Sudah Tak Pusing, Rossi Akui Jarinya Masih Cedera
Otomotif 9 Oktober 2014, 21:00
-
Rossi dkk Temui Komisi Keselamatan MotoGP di Jepang
Otomotif 9 Oktober 2014, 19:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR