Ketiga pebalap ini memang dikenal bersahabat dan tergabung dalam kelompok yang mereka namai 'Rufea Team'. Ketiganya pun merupakan juara dunia tahun lalu. Alex yang paling muda pun mendapat saran dari dua seniornya dalam menjalani debut di Moto2.
"Marc memberi beberapa nasihat setelah uji coba Moto2 akhir tahun lalu. Ia menyarankan saya untuk menggunakan siku agar saya bisa menikung lebih baik. Saya akan mencoba menuruti sarannya, dan secara bertahap mendekati pebalap berpengalaman lainnya," ujarnya melalui pernyataan resmi tim.
Pada hari pertama uji coba Moto2 Valencia, Spanyol, Selasa (11/2), Alex menduduki posisi ke-26 dengan 1 menit 37,773 detik, tertinggal 2,628 detik dari Rabat yang berada di posisi ketiga. Posisi terpuncak ditempati pebalap Ajo Motorsport, Johann Zarco dengan 1 menit 34,754 detik. (mvds/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Naik ke Moto2, Alex Marquez Dinasihati Sang Kakak
Otomotif 11 Februari 2015, 12:00
-
Nongol di Valencia, Miller Nonton Uji Coba Moto2-Moto3
Otomotif 11 Februari 2015, 10:00
-
Bathrust Bakal Rebut MotoGP dari Phillip Island?
Otomotif 10 Februari 2015, 15:45
-
Akira-Kawasaki MotoGP Nyaris 'Bunuh' Aegerter
Otomotif 31 Januari 2015, 10:00
-
Tak Main-Main, Akira Tekad Comeback ke MotoGP
Otomotif 30 Januari 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR