Hingga kini belum diumumkan apakah Rio sudah mengamankan biaya balap demi bertahan di Manor. Dari 15 juta euro yang dibutuhkan, Rio masih membutuhkan 7 juta euro lagi untuk melunasinya. Pebalap berusia 23 tahun ini pun mengaku bahwa nasibnya akan lebih jelas di Sirkuit Hockenheim, Jerman pekan depan.
"Kita lihat saja nanti," ujar Rio kepada ESPN. "Jelas jika Anda melihat saya di Hockenheim, maka mungkin berarti saya akan balapan sampai akhir musim." Ketika ditanya apakah ia akan hadir di Hockenheim, Rio menjawab, "Yah, saya rasa begitu."
Meski begitu, pebalap kelahiran Solo ini mengaku konsentrasinya sama sekali tak terganggu soal kabar miring mengenai masa depannya, dan menyatakan sangat fokus menghadapi balapan di Budapest akhir pekan ini.
"Kabar ini tak berpengaruh. Saya lebih fokus di lintasan, jadi tak ada masalah. Menyenangkan bisa kembali ke Hungaria, karena saya sudah familiar dengan lintasannya. Ini adalah keenam kalinya saya kemari. Saya pernah balapan di sini saat di GP3 dan GP2, dan kini saya datang dengan F1 dan punya cukup pengalaman," tutupnya.
[initial] (espn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Belum Jelas, Rio Haryanto Yakin Hadir di Hockenheim
Otomotif 22 Juli 2016, 14:00
-
Menpora Desak Manor Jelaskan Jeleknya Performa Rio Haryanto
Otomotif 20 Juli 2016, 18:44
-
Belum Ada Tambahan Sponsor Bagi Rio Haryanto
Otomotif 20 Juli 2016, 14:35
-
Ihwal Nasib Rio, Menpora Serahkan Keputusan Pada Manor
Otomotif 20 Juli 2016, 14:21
-
Rio Terancam Berhenti Balapan Usai GP Hungaria, Kemenpora Menyesal
Otomotif 19 Juli 2016, 21:00
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR