Sang ibu, Indah Pennywati mengatakan, Rio sudah berangkat ke Barcelona pada hari Jumat (3/5) dan bergabung dengan tim Addax Barwa di Valencia, Spanyol. "Di Valencia, Rio berlatih simulasi lintasan dan mencari setup mobil yang tepat untuk Seri Barcelona," ujarnya.
Menurut Indah, Rio sempat mengalami bengkak di lutut akibat kecelakaan yang ia alami pada Seri Bahrain beberapa waktu lalu. "Lutut Rio sempat bengkak beberapa hari akibat tabrakan di Bahrain, tapi sekarang sudah membaik," tambahnya.
Pada Seri Barcelona mendatang, sesi latihan dan kualifikasi akan dilaksanakan pada hari Jumat (10/5). Sementara race pertama digelar pada hari Sabtu (11/5) dan race kedua pada hari Minggu (12/5).
Hingga kini Rio masih berada di peringkat ke-23 pada klasemen sementara pebalap tanpa satupun poin. Sementara puncak klasemen dikuasai oleh Stefano Coletti dari Rapax dengan 64 poin. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rio Haryanto Siap Tampil di GP2 Barcelona
Otomotif 6 Mei 2013, 18:30
-
Kecelakaan di Jerman, Sean Gelael Terhindar dari Cedera
Otomotif 6 Mei 2013, 17:00
-
Pelantikan Pengurus IMI Sumatera Selatan Ditunda
Otomotif 2 Mei 2013, 21:00
-
IMI Sulsel Jagokan Subhan Aksa di Rally of Celebs
Otomotif 30 April 2013, 21:05
-
Hadapi Reli Amerika, Rifat Sungkar Adaptasi Mobil Baru
Otomotif 30 April 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR