Menyusul antisipasi keamanan ban Bridgestone, balapan yang seharusnya berjalan 27 lap itu dikurangi menjadi 19 lap saja. Selain itu, pebalap harus melakukan pit stop di antara lap kesembilan dan ke-10 untuk berganti motor dan ban.
"Saya senang bisa naik podium di Phillip Island, karena sirkuit ini punya atmosfer penonton yang baik. Tapi balapan ini sangat menegangkan. Saya pun berusaha keras dan tim saya mampu bekerja baik saat pit stop," ujarnya.
Sepanjang balapan, The Doctor juga bersaing ketat dengan Cal Crutchlow dan Alvaro Bautista. "Pertarungan yang menyenangkan. Ketika tahu berpeluang naik podium, saya berusaha maksimal. Hujan turun di lap terakhir dan membuat balapan berjalan menakutkan, namun untungnya kami baik-baik saja. Kami akan berusaha tampil lebih baik di seri selanjutnya," tutup Rossi.
Sembilan kali juara dunia ini akan kembali turun lintasan di MotoGP Jepang yang digelar di Sirkuit Twin Ring Motegi pada 25-27 Oktober mendatang. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Anggap Pit Stop Seru, Rossi Lebih Pilih Balapan Normal
Otomotif 21 Oktober 2013, 20:30
-
Rossi: MotoGP Australia Menegangkan!
Otomotif 21 Oktober 2013, 18:00
-
Marquez Didiskualifikasi, Lorenzo Menangi MotoGP Australia
Otomotif 20 Oktober 2013, 13:15
-
Stoner Sulit Prediksi Pemenang MotoGP Australia
Otomotif 19 Oktober 2013, 16:00
-
Lorenzo Rebut Pole Position MotoGP Australia
Otomotif 19 Oktober 2013, 12:06
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR