Lowes yang saat ini masih turun di Moto2 bersama Federal Oil Gresini, menandatangani kontrak berdurasi tiga tahun bersama Aprilia. Tahun pertama ia habiskan lebih dulu di Moto2 sembari menjadi test rider, dan resmi turun di MotoGP pada tahun kedua dan ketiga, bertandem dengan Aleix Espargaro.
"Mereka kian berkembang. Motor mereka masih baru, dan pasti butuh waktu untuk lebih baik, namun mereka bekerja keras. Menurut saya, ini waktu yang sangat tepat untuk naik ke MotoGP. Michelin punya waktu untuk belajar dan motor kami juga kian bagus," ujarnya kepada MCN.
Sam Lowes
Dengan kesempatan menjalani beberapa uji coba tahun ini, Lowes pun mendapat keuntungan bisa mempelajari karakter RS-GP lebih dulu. Rider Inggris ini pun mengaku takjub pada sasis motor tersebut, meski meyakini agilitas masih menjadi masalah utama.
"Saat menerima tawaran mereka, saya tahu apa yang saya lakukan, dan saya yakin motor mereka akan lebih baik tahun depan. Lagipula saya bisa ikut memberi feedback dalam uji coba. Jadi ini rencana yang tepat," pungkas juara World Supersport 2013 ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sam Lowes: Memang Tepat Naik ke MotoGP 2017!
Otomotif 30 September 2016, 13:00
-
Marc Marquez Akui Nangis Lihat Adik Podium Lagi
Otomotif 28 September 2016, 12:00
-
Klasemen Sementara Moto2 2016 Usai Seri Aragon
Otomotif 25 September 2016, 18:40
-
Lowes Juarai Moto2 Aragon, Marquez Rebut Podium
Otomotif 25 September 2016, 18:18
-
Kalender Balap Sementara MotoGP 2017 Dirilis
Otomotif 22 September 2016, 10:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR