
Desmosedici GP15 dirancang oleh sang general manager, Luigi 'Gigi' Dall'Igna yang baru bergabung dengan Ducati pada akhir 2013 setelah meninggalkan jabatan direktur teknis di Aprilia. Dengan keuntungan regulasi Open, Dall'Igna pun bisa leluasa memperbaiki performa Ducati.
"Gigi telah mendesain mesin yang merupakan kombinasi dari berbagai inovasi. Saya tak ingat kapan terakhir kali Ducati punya hal-hal baru dengan kualitas terbaik sejak 2003, di mana kami pertama kali turun di MotoGP," ujar Domenicali kepada Speedweek.
Ketika ditanya seberapa besar jarak ketertinggalan yang akan 'diobati' oleh GP15, Domenicali menolak menjawab secara spesifik. "Kami butuh waktu. Motor ini benar-benar baru, jadi kami harus mempertajam senjata lebih dulu. Kami tak memperkirakan GP15 akan langsung lebih cepat dari GP14.3," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
LCR Honda: Crutchlow Harus Kalahkan Dovizioso-Iannone
Otomotif 21 Februari 2015, 15:35
-
Senjata Baru, Ducati Yakin Butuh Waktu Bekuk Honda-Yamaha
Otomotif 21 Februari 2015, 11:00
-
Ducati Tegaskan Pramac Takkan Dapat Desmosedici GP15
Otomotif 20 Februari 2015, 15:05
-
Otomotif 18 Februari 2015, 15:30

-
Rancang Motor Baru MotoGP, Ducati Dibantu Audi
Otomotif 18 Februari 2015, 12:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR