La Gazzetta dello Sport melaporkan bahwa pebalap V8 Supercar berusia 27 tahun itu bisa jadi mendapatkan jatah balapan di MotoGP Jepang dan Australia mendatang.
Sebelum gosip ini beredar, Vice President Departemen Balap Honda (HRC), Shuhei Nakamoto sempat menyatakan ingin Stoner kembali ke MotoGP suatu saat nanti.
"Jika Casey memutuskan kembali ke MotoGP, maka akan selalu ada tempat 'hangat' yang akan menyambutnya. Saya selalu berkata padanya bahwa kami akan selalu memberi tawaran," uajr Nakamoto.
Meski begitu, pimpinan tim Repsol Honda, Livio Suppo menyatakan pihak tidak berencana mengeluarkan jatah wildcard musim ini. "Akan sangat menyenangkan melakukannya, namun saat ini setahu saya kami belum punya rencana. Tetapi sudah jelas, jika Casey mau, maka tak akan ada masalah," ungkap Suppo.
Kini Stoner telah digantikan oleh juara dunia Moto2 2012, Marc Marquez. Pebalap Australia itu sendiri kini banting setir ke kejuaraan balap mobil V8 Supercar. [initial]
Source: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoner Kembali, Honda Bakal Lakukan Persiapan Serius
Otomotif 19 Februari 2013, 18:00
-
Stoner Bakal Tampil di MotoGP Australia?
Otomotif 19 Februari 2013, 11:00
-
Casey Stoner Akhirnya Dapat Lisensi Balap Mobil
Otomotif 18 Februari 2013, 19:00
-
Inilah Pendapat Para Tokoh MotoGP Tentang Marquez
Otomotif 16 Februari 2013, 09:00
-
Simon Tak Setuju Pendapat Stoner Tentang Simoncelli
Otomotif 1 Februari 2013, 19:15
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR