Bola.net - Tahun 2019 belum benar-benar akhir, namun Suzuki Ecstar menjadi tim MotoGP pertama yang mengumumkan tanggal presentasi dan peluncuran tim dan motor baru mereka untuk 2020.
Lewat Twitter, pabrikan adal Hamamatsu, Jepang, ini menyatakan akan menggelar even tersebut di Sirkuit Sepang, Malaysia, pada 6 Februari 2020 mendatang. Di sana mereka akan memamerkan corak motor GSX-RR versi terbaru.
Gelaran itu pun akan diselenggarakan setelah sang test rider, Sylvain Guintoli, turun lintasan dalam uji coba pramusim (shakedown) pada 2-4 Februari, dan sebelum kedua rider mereka, Alex Rins dan Joan Mir turun dalam uji coba pada 7-9 Februari di trek yang sama.
Ekspektasi Lebih Tinggi
SAVE THE DATE
— Suzuki Racing (@SuzukiOfficial) December 17, 2019
Team SUZUKI ECSTAR will be making an announcement and
presentation at Sepang International Circuit, Malaysia on February 6th,
2020, so save this date and keep checking back for updates: https://t.co/NuY9yQfqGD @Rins42 @Joanmir36 @suzukimotogp pic.twitter.com/8lRGQWL4Tc
Tahun 2020 akan menjadi musim keempat Rins membela Suzuki, dan akan jadi yang kedua bagi Mir berseragam Tim Biru.
Sepanjang 2019, Rins sukses mempersembahkan tiga podium, yang dua di antaranya merupakan kemenangan di Austin, Texas, dan Silverstone, Inggris. Rider Spanyol ini diharapkan bisa meraih lebih banyak kemenangan pada 2020.
Mir, yang merupakan juara dunia Moto3 2017, diharapkan bisa lebih garang musim depan dan mulai mengikuti jejak Rins dalam memperebutkan podium dan bahkan kemenangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suzuki Ungkap Tanggal Peluncuran Motor Baru MotoGP di Sepang
Otomotif 19 Desember 2019, 13:35
-
Crew Chief Baru Valentino Rossi Pernah Tangani Jorge Lorenzo
Otomotif 15 Oktober 2019, 09:22
-
Klasemen Sementara MotoGP 2019 Usai Seri Buriram, Thailand
Otomotif 6 Oktober 2019, 15:08
-
Hasil FP3 MotoGP Thailand: Dovizioso-Morbidelli Terdepan
Otomotif 5 Oktober 2019, 12:00
-
Alex Rins Sedih 'Hancurkan' Balapan Franco Morbidelli di Aragon
Otomotif 23 September 2019, 11:47
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR