Dengan kontrak berdurasi dua tahun, Smith dan Pol Espargaro akan mengendarai RC16, yang sudah dikembangkan selama tiga tahun. Saat ini, motor itu dikembangkan oleh test rider Mika Kallio, Randy de Puniet, Thomas Luthi dan Karel Abraham. Dalam uji coba Austria dua pekan lalu, Kallio hanya tertinggal dua detik dari pebalap tercepat, Andrea Iannone dari Ducati.
"Podium takkan datang lebih cepat dari tiga tahun. Ini bukan tugas mudah. Kini KTM hanya punya gap dua detik, tapi tugas yang lebih berat akan datang. Saya realistis, MotoGP memang sulit. Kami akan mengikuti rencana yang sudah ada. Semoga dalam tiga tahun kami bisa bertarung di tiga besar," ujar Smith.
Runner up GP125 2009 asal Inggris ini pun mengaku perkembangan RC16 tak akan instan, seperti Suzuki yang telah mengembangkan motor mereka sejak 2012 dan kembali ke MotoGP pada tahun 2015. Smith pun menyatakan KTM akan mencoba mengalahkan tim satelit terbaik pada tahun 2018 nanti.
"Musim pertama akan berat. Bahkan bagi Suzuki, 2015 sangat sulit, padahal mereka sudah tiga tahun mengembangkan motor. Tapi kami berharap dalam 2-3 tahun bisa mengalahkan tim satelit terbaik. Musim pertama akan kami habiskan untuk memperbaiki diri, musim kedua kami akan mencoba mengalahkan tim satelit. Setelahnya, baru kita bicara podium," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Tiga Tahun Lagi, KTM Rebut Podium di MotoGP'
Otomotif 4 Agustus 2016, 16:00
-
Bradley Smith Sudah Diskusi Bareng Test Rider KTM
Otomotif 1 Agustus 2016, 15:15
-
Bradley Smith Uji Coba Sendiri di Red Bull Ring
Otomotif 27 Juli 2016, 16:00
-
Bradley Smith: Tech 3 Bakal Sulit Cari Pebalap Baru
Otomotif 17 Juni 2016, 12:15
-
Smith-Espargaro Saling Benci, Juga Saling Hormat
Otomotif 16 Juni 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR