Yamaha yang menjuarai WSBK 2009 bersama Ben Spies, mundur dari kejuaraan tersebut pada akhir 2011. Dengan motor YZF-R1M terbaru, mereka pun bertekad kembali tahun depan. Sayang, hingga kini pabrikan Garpu Tala belum membentuk manajemen tim maupun memilih pebalap.
Rossi dan Jorge Lorenzo turut andil dalam pengembangan R1M, namun level performanya belum sepenuhnya teruji dibanding konstruktor WSBK lain. Dengan begitu, manajemen VR46 dikabarkan akan memegang kendali untuk menarik banyak sponsor.
PATA yang kini menjadi sponsor utama Honda, dikabarkan menjadi kandidat utama, mengingat mereka juga salah satu sponsor Rossi di MotoGP. Pebalap Italrans Racing Moto2 yang juga dinaungi VR46 Riders Academy, Franco Morbidelli juga santer akan menjadi pilihan utama tim ini.
Apakah benar Rossi akan mengambil kesempatan ini? Kita tunggu saja perkembangannya, Bolaneters! [initial]
Baca Juga:
- Ogah Hijrah, Lorenzo Sebut Yamaha Jaminan Besar
- Marquez: Honda Bermasalah, Makin Sulit Jika Cedera!
- Iannone: Jerez, Kesalahan Tak Masuk Akal!
- 'MotoGP Berutang Banyak pada Rossi'
- Lorenzo Sebut Tiga Kemenangan Bukti Yamaha Cepat
- Uji Coba Bareng Gresini, Mattia Pasini Comeback?
- Espargaro: Suzuki Bakal 'Menderita' di Le Mans
- Rossi: Jerez, Salah Satu Performa Terbaik Lorenzo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valentino Rossi Bakal Tangani Yamaha WSBK 2016?
Otomotif 7 Mei 2015, 18:15
-
'MotoGP Berutang Banyak pada Rossi'
Otomotif 7 Mei 2015, 13:20
-
Lorenzo Sebut Tiga Kemenangan Bukti Yamaha Cepat
Otomotif 7 Mei 2015, 12:15
-
Rossi: Jerez, Salah Satu Performa Terbaik Lorenzo
Otomotif 6 Mei 2015, 16:30
-
Rossi: Untung Saja Ada Marquez!
Otomotif 6 Mei 2015, 12:30
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR