
Bola.net - - Pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales mengaku sempat mengira bertandem dengan sang sembilan kali juara dunia, Valentino Rossi bakal jauh lebih rumit daripada yang dihadapinya sepanjang musim ini. Hal ini ia sampaikan kepada Motorsport.
Dugaan Vinales ini bukanlah tanpa alasan, mengingat Rossi dikenal tak akur dengan tandem sebelumnya, Jorge Lorenzo. Vinales sendiri merupakan penggemar berat The Doctor sejak anak-anak, dan sempat mengira Rossi takkan 'menerimanya'. Nyatanya, mereka justru bekerja sama dengan baik.
"Saya pikir bertandem dengan Valentino Rossi bakal lebih rumit dari pada ini. Sungguh, kami cukup cocok dalam hal apapun. Kami saling menghormati, dan dalam menghadapi situasi sulit (di Yamaha) saat ini, rasa hormat sangatlah penting," ujar rider berjuluk Top Gun ini.
Sempat tersiar gosip bahwa Yamaha kerap mengabaikan saran-saran teknis Vinales dan lebih memperhatikan masukan Rossi, hanya agar rider Italia berusia 38 tahun tersebut lebih nyaman mengendarai YZR-M1. Vinales pun membantah, dan menyatakan bahwa Yamaha selalu memperlakukan mereka dengan setara.
"Ketika motor kami baik, maka kami bisa melaju di depan. Saat salah satu dari kami tampil baik, yang satu lagi juga kompetitif. Saya tak punya keluhan atas kinerja tim. Saya selalu berusaha 100%, dan ini tak berubah sejak hari pertama. Jika kami tampil tak sesuai harapan tahun ini, saya rasa 50% karena Honda dan Ducati begitu kuat, dan 50% lagi karena kekurangan kami," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Marquez Menolak Percaya Yamaha Bermasalah
Otomotif 15 Desember 2017, 15:00
-
Vinales: Saya Pikir Jadi Tandem Rossi Bakal Lebih Rumit
Otomotif 15 Desember 2017, 13:00
-
Tim Balap Valentino Rossi Diluncurkan di X-Factor
Otomotif 15 Desember 2017, 10:00
-
Pirlo hingga Buffon Masih Kalah Populer dengan Valentino Rossi
Otomotif 14 Desember 2017, 10:56
-
Abaikan Prediksi Rossi, Marquez Bidik Gelar Ketujuh
Otomotif 13 Desember 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR