Sterling kini memang digadang-gadang bakal masuk ke dalam skuat The Three Lions yang bakal ikut Piala Dunia 2014 di Brasil musim panas ini. Bahkan, pemain berusia 19 tahun itu sudah terpanggil untuk mengikuti uji coba antara Inggris versus Denmark tengah pekan ini.
Agger pun menilai bahwa Sterling kini memiliki kesempatan yang sangat bagus untuk bisa membela Inggris.
"Dia bisa mengatasi tekanan yang ada. Jika tidak, tentu dia tak akan bermain bagi Liverpool. Ini kesempatan yang bagus baginya," tutur Agger seperti dilansir Sport BT.
"Jika dia terus melakukan apa yang dia lakukan sekarang, saya melihat tak ada alasan baginya untuk tidak terpilih ke skuat Inggris. Dia talenta yang sangat hebat dan Inggris bisa memanfaatkan kehebatannya tersebut," pungkas bek asal Denmark tersebut. [initial]
Berita Lainnya:
- Rodgers Bangga Sterling Masuk Skuat Inggris
- Hodgson Puji Kebangkitan Sterling
- Skuat Inggris Hadapi Denmark: Andalkan Pemain-pemain Cepat
- Gerrard Dukung Sterling Masuk Timnas Inggris
- Gerrard Akui Ketangguhan Sterling
- Roy Hodgson Lebih Pilih Sterling Gantikan Walcott?
- Rodgers: Pemain Muda Liverpool Tidak Ganggu Permainan Kami
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
John Barnes: Liverpool Tak Bakal Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 4 Maret 2014, 21:25
-
Alonso: Dibanding di Liverpool, Kehidupan di Madrid Lebih Keras
Liga Spanyol 4 Maret 2014, 20:54
-
Ian Ayre Puas Dengan Kinerja Brendan Rodgers
Liga Inggris 4 Maret 2014, 18:19
-
Flanagan: Sterling dan Henderson Harus Berangkat ke Piala Dunia
Piala Dunia 4 Maret 2014, 17:20
-
Agger Berharap Terus Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 4 Maret 2014, 14:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR