Bola.net - - Alexis Sanchez mengaku mulai lelah mendengar kritik yang ditujukan padanya usai Chile menelan kekalahan 1-0 dari Bolivia di babak kualifikasi Piala Dunia 2018.
Kekalahan tersebut merupakan kekalahan yang kedua kalinya secara beruntun bagi kubu Juan Antonio Pizzi. Dan kekalahan tersebut membuat Chile harus berada di peringkat enam di klasemen zona CONMEBOL, berjarak satu poin dengan Argentina di zona play-off.
Chile tinggal memiliki dua pertandingan lagi untuk menentukan nasib mereka apakah mereka mampu lolos dan berlaga di ajang Piala Dunia yang akan digelar di Rusia tahun depan. Dalam dua laga tersisa, Chile akan menghadapi laga berat menghadapi Brasil dan Ecuador.
Usai menelan kekalahan dari Bolivia, Sanchez mengungkapkan kekecewaannya di akun Instagram. Ia menyindir orang-orang yang terus mengkritiknya tanpa mengetahui keadaan sebenarnya.
"Anda mulai capek karena mendapat kritik baik dengan alasan ataupun tanpa alasan, Anda mulai lelah ingin dikalahkan, Anda mulai lelah mengatakan pada diri Anda 'saya akan bangkit lagi' setelah menangis setelah kekalahan, dan Anda mulai lelah mengatakan pada dunia dan pada orang-orang yang bersama dengan Anda, bahwa segalanya baik-baik saja," tulis Sanchez.
"Dan sayangnya, tak ada orang yang mengetahui apa yang Anda rasakan... saya mengenakan nomor tujuh di Chile dan itu adalah tanggung jawab besar, itulah kenapa saya menyayangkan para jurnalis dan orang-orang jahat yang memberikan kritik tanpa pengetahuan," sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontrak Tinggal 6 Bulan, City Akan Tawar Sanchez 20 Juta Saja
Liga Inggris 6 September 2017, 18:07
-
Alexis Sanchez Capek Dengar Kritik
Piala Dunia 6 September 2017, 17:00
-
Arsenal Daftarkan Sanchez di Skuat Liga Europa
Liga Inggris 6 September 2017, 10:50
-
Arsene Wenger Ingin Bursa Januari Ditutup
Liga Inggris 6 September 2017, 07:50
-
Eks Bos Chile: Alexis Sanchez Kegemukan
Piala Dunia 5 September 2017, 11:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR