Bola.net - - Massimiliano Allegri hanya menerima lima suara pilihan pertama untuk pelatih terbaik FIFA 2017. Dia mendapatkannya dari Gianluigi Buffon, namun tidak dari Giampiero Ventura.
Kapten dan pelatih dari setiap negara FIFA diminta untuk memilih tiga nama kandidat untuk menerima penghargaan tersebut, dengan preferensi pertama menerima lima poin, yang kedua mendapatkan tiga poin dan satu poin untuk pilihan ketiga.
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane menang telak, tapi mungkin yang lebih mengejutkan adalah Allegri, pemenang scudetto dua kali beruntun dan finalis Liga Champions bersama Juventus musim lalu, menerima begitu sedikit suara untuk pilihan pertama.
Kapten Juventus dan Italia, Gianluigi Buffon memilih pelatihnya itu untuk pilihan pertama, namun pelatih Italia, Giampiero Ventura lebih memilih Diego Simeone di pilihan pertama, diikuti oleh Antonio Conte dan Zinedine Zidane.
Kapten St Lucia Randy Poleon memilih Allegri untuk pilihan pertamanya, begitu pula Pelatih Bosnia & Herzegovina, China Taipei dan Taiwan.
Seorang perwakilan media dari masing-masing negara juga diberi hak suara. Namun Fabio Licari dari Gazzetta dello Sport menempatkan Allegri di posisi ketiga di belakang Zidane dan Conte.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tak Bersalah Dalam Kasus Pogba
Liga Italia 24 Oktober 2017, 21:17
-
Musim Ini, Juve Berambisi Rebut Scudetto Ketujuh
Liga Italia 24 Oktober 2017, 18:25
-
Alasan Ibrahimovic Tinggalkan Juve Demi Inter Terkuak
Liga Italia 24 Oktober 2017, 17:30
-
Prediksi Juventus vs SPAL 26 Oktober 2017
Liga Italia 24 Oktober 2017, 12:43
-
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs SPAL
Liga Italia 24 Oktober 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR